Greatdays Sommer merupakan band pendatang baru asal kota Tasikmalaya, Jawa Barat.
terlahir dipertengahan tahun 2023 yang diisi oleh Band ini yang beranggotakan Rafsa, Abdul,Gin-Gin, Aditya. Dalam perilisan single ke-2 ini mengusung konsep “When you’re happy,you enjoy the music. But, when you’re sad, you understand the lyrics”. Sehingga lahirlah sebuah single selanjutnya yang berjudul “Moving Places”. Dengan memiliki instrumen yang berbeda dari sebelumnya, “Moving Places” menjadi salah satu sequel untuk mini album selanjutnya. Lagu ini merupakan single kedua yang dirilis setelah single pertama yang berjudul “Pergi” pada tahun 2024.

Lagu ini menggambarkan kesedihan dan kehilangan. Mengungkapkan kesulitan mengatasi emosi negatif setelah kehilangan seseorang atau sesuatu yang berarti. Upaya menghindari rasa sakit dan mencari kebebasan namun tampaknya tidak berhasil, sehingga memicu perasaan pasrah. Kesulitan mengatasi kesedihan ini membuat ia memiliki rasa kehilangan arah dan tujuan.
Kini “Moving Places” sudah bisa didengarkan dan bisa diputar di seluruh Digital Streaming
Platform favorit kalian.
Tomorrow I’ll be back.
Credits:
Photo by: Penjurnalan
Lyric & music: N.Kariksa & Greatdays Sommer
Recording, Mixing & mastering: Nothing true Records
Artwork Single: Fidelio Jesse
Visual: Fidelio Jesse
Find us on
Instagram : @greatdays.sommer
YouTube : Greatdays Sommer Official Channel
Spotify : https://open.spotify.com/artist/06tL41J8eHt1d7mX8D7C9t